Event Staff merupakan sebuah profesi dan salah satu posisi yang memegang peranan penting. Event Staff ini memiliki hak dan kewajiban untuk mengatur jalanya suatu acara, atau bisa disebut juga sebagai panitia dalam sebuah acara. Saat ini Event Staff menjadi salah satu profesi yang cukup banyak diminati terutama oleh kaum muda karena memang pekerjaan ini membutuhkan tenaga dan pikiran yang masih lincah dengan berbagai ide – ide kreatif.
APA SAJA TUGAS SEORANG EVENT STAFF ?
Seorang Event Staff mempunyai tugas pokok dalam membuat dan menjalankan sebuah acara, baik acara dalam skala kecil maupun dalam skala besar. Sehingga pekerjaan sebagai Event Staff membutuhkan banyak orang dan juga kerja sama serta komunikasi yang baik satu dengan lainnya agar sebuah acara yang diadakan dapat berjalan sesuai dengan susunan acaranya. Untuk penjelasan lebih detail tentang Event Staff sebagai berikut ini.
JOB DESKRIPSI / JOB DESCRIPTION EVENT STAFF :
- Event Staff merupakan penyelenggara acara. Semua hal yang berhubungan dengan acara dari persiapan hingga laporan dilakukan oleh Event Staff.
- Event Staff harus melakukan riset terlebih dulu sebelum mengadakan acara.
- Event Staff bertugas untuk membuat design dan konsep keseluruhan dari sebuah acara.
- Tugas utama dan prinsip dari Event Staff adalah mengorganisir keseluruhan acara dari nol sampai selesai.
- Event Staff bertugas untuk membantu klien agar dapat mengadakan acara sesuai dengan yang diinginkan.
- Event Staff bertugas sebagai partner bisnis bukan sebagai pelayan.
- Event Staff harus jadi penyedia solusi bisnis yang dibutuhkan klien.
KUALIFIKASI EVENT STAFF / JOB REQUIREMENTS :
- Laki – laki / Perempuan
- Minimal lulusan SMA / SMK / SMU
- KTP yang masih berlaku
- Ijazah Terakhir
- Mampu berkomunikasi dengan baik
- Memiliki pengalaman organisasi
- Dapat bekerjasama dengan baik
- Bersedia bekerja lembur
- Bersedia bekerja pada hari libur
- Mampu bekerja di bawah tekanan
- Memiliki pengalaman di bidang yang sama lebih diutamakan
- Mampu membuat konsep kreatif
Demikian merupakan template job deskripsi event staff. Kunjungi laman dan temukan event staff serta berbagai pekerja berkualitas lainnya. Konsultasikan kebutuhan perekrutan Anda sekarang!
- Jobdesk
Rekrut dan kelola pekerja TANPA RIBET
Didukung dengan teknologi modern yang terintegrasi. Rekrut tenaga kerja profesional dan berkualitas
Setiap karyawan berhak untuk mengajukan cuti kepada HRD. Namun, tidak
Dalam era bisnis yang kompleks dan dinamis, organisasi dihadapkan pada
Seperti yang kita ketahui, outsourcing memang bisa menjadi salah satu
Koperasi perusahaan adalah bentuk organisasi yang didirikan oleh karyawan sebuah
satu Respon
-
Saya bersedia untuk bekerja jobdesk event ini, terimakasih, boleh info akuratnya min…
Tinggalkan Balasan
Terima beres! rekrut hingga penggajian
Hai semua, saya Emilia S.M, seorang praktisi sumber daya manusia yang passionate dan berpengalaman. Saya percaya bahwa sumber daya manusia adalah aset terpenting dalam setiap organisasi, dan itulah mengapa saya berkomitmen untuk membantu membangun lingkungan kerja yang inklusif dan berdaya guna.