BlogDunia Kerja BaliInfo HR

Contoh Template Job Description Laundry Housekeeping

emilia S.M

Laundry Housekeeping

APA ITU LAUNDRY HOUSEKEEPING?

Job Description Laundry Housekeeping – Laundry housekeeping adalah profesi  yang bertugas membersihkan, merapikan, menjaga, serta memelihara sebuah laundry atau tempat pencucian pakaian mulai dari dalam ruangan hingga di bagian luar ruangan yang masih tergolong ke dalam area laundry. Tugas yang dimaksud diantaranya menyapu lantai, mengepel, memberikan debu meja, merapikan meja dan memastikan sebuah laundry selalu bersih dan rapi.

APA SAJA TUGAS SEORANG LAUNDRY HOUSEKEEPING?

Laundry Housekeeping

Pada umumnya serang pekerja laundry housekeeping memiliki tugas membersihkan dan merapikan sebuah laundry, mulai dari menyapu, mengepel, merapikan ruangan laudry, membuat kopi atau teh para pegawai laundry untuk melihat pekerjaannya secara lebih detail kita bisa melihat dalam ulasan di bawah ini

JOB DESKRIPSI / JOB DESCRIPTION LAUNDRY HOUSEKEEPING:

  • Membersihkan ruangan laundry
  • Membersihkan halaman laundry
  • Merapikan seluruh ruangan laundry yang ada
  • Menjaga kebersihan area umum laundry
  • Merawat peralatan kerja housekeeping
  • Menata seluruh ruangan yang ada di area laundry agar tetap rapi, indah dan bersih
  • Memastikan tempat para karyawan laundry selalu bersih dan rapi
  • Meletakkan seluruh peralatan berada di tempatnya

Itulah tadi beberapa poin job description Laundry Housekeeping yang kiranya bisa anda terapkan apabila bisnis anda menggunakan jasa Laundry Housekeeping atau baru mau merekrutnya.

KUALIFIKASI LAUNDRY HOUSEKEEPING:

  • Berjenis kelamin pria / wanita
  •  Berumur 22 hingga 35 tahun
  • Memiliki tanggung jawab pada pekerjaan
  • Memiliki kreativitas dan inisiatif sendiri
  • Memiliki kemampuan menaja kamar dan ruangan
  • Mampu mengerjakan seluruh tugas dengan baik
  • Jujur
  • Memiliki pengalaman bekerja minimal 2 tahun dibidang yang sama

Cari tahu tugas atau job description profesi yang lainnya. Kumpulan template job deskripsi terlengkap! Atau ingin merekrut tenaga kerja profesional? Silahkan hubungi kami

Baca Juga

Leave a Comment